Posts in tag
#PolresSukabumiKota #UpacraBenderaMerahPutih #ExBerandalMotor

Ex Berandal Motor kembali jadi Petugas Upacara di Polres Sukabumi Kota
Ada pemandangan yang unik dari digelarnya Upacara Bendera merah putih di halaman Mapolres Sukabumi Kota. Hal tersebut telihat saat sejumlah Ex Berandal Motor kembali dilibatkan menjadi petugas upacara, mulai dari pengibar bendera hingga pembaca UUD 1945, Jumat (17/01) pagi. Kapolres Sukabumi Kota AKBP Wisnu Prabowo, S.I.K. selaku inspektur upacara menyampaikan bahwa keterlibatan Ex Anggota Berandal …